3 Cara Uji Kecepatan Internet Paling Akurat di Hp dan Laptop, Mudah dan Praktis
Dengan mengetahui cara uji kecepatan internet, kita bisa menyesuaikan dengan jenis layanan internet yang akan digunakan.
9 Juni 2023 11:23 WIB

Penggunaan internet. | Pixabay |
JAKARTA, JITUNEWS.COM - Simak cara uji kecepatan internet paling akurat di hp dan laptop berikut.
Sebagai pengguna layanan internet, terkadang kita ingin mengetahui bagaimana cara uji kecepatan internet yang akurat.
Dengan mengetahui cara uji kecepatan internet, kita bisa menyesuaikan dengan jenis layanan internet yang akan digunakan.
Spesifikasi Poco F5, HP Canggih dengan Harga Terjangkau
Apabila kita menggunakan internet untuk sekedar chatting, cukup dengan kecepatan internet yang standar. Namun apabila kita ingin medownload file yang besar, diperlukan kecepatan internet yang lebih besar.
Nah, berikut cara uji kecepatan internet yang dapat kamu coba:
Uji Kecepatan Internet
1. Uji Kecapatan Internet Via Browser
-Buka browser di hp atau laptop
-Ketik 'speed test' di kolom pencarian
-Muncul banyak website speed test, pilih yang paling atas seperti Speedtest by Ookla
-Klik tombol uji kecepatan
-Tunggu beberapa saat, hasil uji kecepatan internet akan muncul di layar hp atau laptop.
2. Uji Kecapatan Internet Via Aplikasi HP
-Download aplikasi cek kecepatan jaringan internet di Google Play Store atu App Store
-Buka aplikasi
-Klik tombol uji kecepatan
-Tunggu beberapa saat, hasil uji kecepatan internet akan muncul di layar Hp
3. Uji Kecapatan Internet Via Command Prompt
-Buka laptop
-Tuliskan Command Prompt di tombol jendela di keyboard, kemudian ketik 'cmd'
-Kemudian muncul jendela baru Command Prompt
-Ketikan kode ping 8.8.8.8 -t -l 1000, kemudian tekan enter.
-Kemudian muncul kode waktu yang menunjukan kecepatan internet. Apabila angkanya semakin besar maka kecepatan internet semakin lambat. Begitu juga sebaliknya, apabila angkanya semakin kecil maka kecepatan internet semakin cepat.
Demikianlah, tiga cara uji kecepatan internet yang akurat dan mudah. Selamat mencoba.
Sudah Bisa Dipesan Hari Ini, Berikut Harga Infinix Note 30 Pro dan Spesifikasinya
Penulis | : | Trisna Susilowati |